Maka Beginilah Seharusnya :)

Maka beginilah seharusnya. Kau kembali ke bribikanmu, aku kembali menahan rindu. Kau pergi mengemas janji dengan banyak wangi yang menempel di tubuhku. Kau tahu? Lewat sebentarnya pelukmu itu, sejujurnya, aku malah merasa rapuh dan diabaikan. Aku merasa… harusnya sejak awal aku sadar posisi dan tidak berharap lebih. “Ini pelukan terakhir?” tanyaku tenggelam di matamu. “Iya. […]

Hei. Selamat Ulang Tahun

Aku tahu ini terdengar klise. Tapi sungguh, aku sedang mendoakanmu dengan serius subuh ini –tentu di saat kebanyakan orang sedang tertidur. Konon ini adalah waktu paling mustajab untuk berdoa kan? Jadi aku meminta malaikat yang mondar-mandir sedari tadi di Jogja untuk mencatat doaku. Kau tak butuh ucapan basa-basi kan? Jadi, satu doa buatmu: kuat. Aku […]